Untuk bumi yang lestari

Laporan Utama| Juli-September 2018

Para Sarjana yang Dipercepat

Sistem belajar di IPB tak kenal ampun. Drop-out hingga residivis dengan masa studi kian pendek.

Sarjana

KERASNYA belajar di Institut Pertanian Bogor terekam dalam istilah-istilah yang populer di kalangan mahasiswa. Mereka yang tidak lulus satu mata kuliah wajib mengulangnya selama setahun penuh. Mereka yang nilai Indeks Pretasinya kurang dari 2 (dari skala 1-4) langsung pulang kampung alias drop-out. Wasallam.

Para mahasiswa yang tidak lulus satu mata kuliah disebut “residivis” ata....

Klik Login jika Anda pernah membeli artikel ini.
Dukung kami dengan menjadi Pelanggan melalui tombol Daftar dan Deposit.
 
 
 


Mahasiswa program master Fakultas Kehutanan IPB. Penyuka kopi dan fotografi.

Topik :

Bagikan

Terpopuler

Komentar



Artikel Lain