RESTORASI ekosistem membuka peluang usaha multiproduk dan jasa di hutan produksi. Dengan fokus usaha awal di hutan bukan kayu, restorasi ekosistem berperan mempertahankan ragam manfaat hutan, bentang alam, keragaman hayati, yang ujungnya adalah menahan laju deforestasi dan meningkatkan penyerapan karbon.
Usaha restorasi lahir tahun 2004 melalui Peraturan Menteri Kehutanan Nomor SK.159/Menhut-II/200....
Dukung kami dengan menjadi Pelanggan melalui tombol Daftar dan Deposit.
Pemerhati burung liar
Topik :