Topik 'Sertifikasi'
-
Kabar Baru|29 Mei 2022
Biaya Mencapai FOLU Net Sink
Berapa biaya mencapai target FOLU net sink 2030? Perlu multiusaha kehutanan sebagai insentif kepada industri.
-
Laporan Khusus|Januari-Maret 2020
Quo Vadis Sertifikasi Hutan Indonesia
Sertifikasi produk hasil hutan adalah jawaban terhadap kecemasan akan punahnya ekosistem planet ini. Keserakahan dan kebutuhan manusia harus dikendalikan karena, seperti kata Mahatma Gandhi, semesta sangat cukup memenuhi kebutuhan kita, tapi tak akan sanggup melayani keserakahan manusia. Banyak inisiatif sertifikasi untuk produk alam berkelanjutan yang muncul dalam 30 tahun terakhir. Tapi justru ia mandek ketika negara lain meniru praktik terbaik yang kita punya.
-
Laporan Khusus|Januari-Maret 2020
Sertifikasi Hutan: Demi Pasar dan Lingkungan
Sertifikasi hutan dituntut oleh pasar demi menjaga lingkungan dan menjamin legalitasnya. Belum menyentuh keperluan masyarakat.
-
Laporan Khusus|Januari-Maret 2020
Sertifikasi Hutan: Seberapa Penting?
Forest Stewardship Council merupakan sertifikasi hutan dan hasil hutan berskala internasional. Meningkatkan manfaat ekonomi petani.
-
Laporan Khusus|Januari-Maret 2020
Nasib Sertifikasi Hutan Indonesia
Sertifikasi hutan dan hasilnya mandek setelah tiga dekade. Apa yang harus kita perbuat?
-
Ragam|Januari-Maret 2019
Laporan Keberlanjutan di Perusahaan
Laporan ini agak berbeda dengan laporan keuangan atau laporan tahunan lain yang lebih populer. Laporan keberlanjutan berisi pengungkapan kinerja perusahaan sesuai dengan prinsip sustainability.