Topik 'forest digest'
-
Surat dari Darmaga|02 Juni 2024
Hari Minggu Terakhir Profesor Hariadi Kartodihardjo
Profesor Hariadi Kartodihardjo wafat pada 2 Juni 2024. Jejak pemikirannya terserak di banyak artikel.
-
Kabar Baru|18 Mei 2023
Direktur Utama Forest Digest yang Baru
Shanti orang yang cocok memimpin Forest Digest yang berhasrat menjadi referensi isu lingkungan.
-
Surat|April-Juni 2022
Kami Kembali
Forest Digest punya studio. Untuk perbincangan kecil-kecilan soal hutan dan lingkungan.
-
Surat|Juli-September 2021
Untuk Bumi yang Lestari
Bagaimana kami mencapai titik ini dan apa kata para tokoh tentang Forest Digest. Rocky Gerung, Emil Salim, Robertus Robet, Hariadi Kartodihardjo, dll.
-
Surat|Oktober-Desember 2020
Makin Digital
Forest Digest ingin memberikan ruang diskusi yang sehat bagi pembangunan lingkungan dan kehutanan dengan menyediakan referensi yang luas dan terverifikasi.
-
Surat|Juli-September 2020
Forest Digest Berusia 4 Tahun
Forest Digest ingin mencoba hadir menjernihkan duduk soal agar kita punya perspektif yang sama dalam memperlakukan lingkungan dan merawat planet ini agar tetap nyaman kita ditinggali. Untuk bumi yang lestari.
-
Surat|April-Juni 2020
Langganan Majalah Forest Digest
Bagaimana cara berlangganan majalah Forest Digest?
-
Surat|Oktober-Desember 2019
Berlangganan Majalah Forest Digest
Bagaimana caranya? Kirim permohonan berlangganan dengan menyertakan alamat ke surat-e [email protected]
-
Surat|Juli-September 2019
Bagaimana Mendapat Majalah Forest Digest?
Surat-surat yang masuk ke redaksi: dari pengiriman majalah hingga minat bergabung menjadi redaksi.
-
Surat|April-Juni 2019
Dear Redaksi Forest Digest
Setelah terbit 10 edisi, berikut ini beberapa kesan dan pesan para pembaca Forest Digest. Terima kasih untuk semua komentar yang masuk.
-
Salam Ketua|April-Juni 2019
Kami Akan Segera Punya FD.TV
Edmund Burke sudah mengingatkan empat abad silam bahwa kekuatan jahat akan berkuasa jika orang baik tidak berbuat apa-apa.
-
Salam Ketua|Januari-Maret 2019
Forest Digest Digital
Selain melalui email, kami juga menyebarkan artikel di web Forest Digest melalui Facebook dan Twitter.
-
Surat|Januari-Maret 2019
Bagaimana Mengirim Naskah untuk Forest Digest?
Tata cara pengiriman naskah.
-
Salam Ketua|Oktober-Desember 2018
Menuju Majalah Umum
Kami mencita-citakan majalah ini sebagai bacaan alternatif media populer tentang hutan dan lingkungan hidup sekaligus referensial. Artinya, majalah ini setengah populer-setengah-jurnal, namun bukan jurnal akademis yang rigid oleh aturan-aturan penulisan karya ilmiah.
-
Kabar Alumni|Agustus-Oktober 2016
Peluncuran Majalah Forest Digest
Halal bi halal yang penting karena persiapa terbit edisi "Ekowisata Sampai di Mana".